Sakatatal Art


Lihat Sakatatal Art di peta yang lebih besar

Jumat, 20 April 2012

Kujang Batu "Naga Panca Laksana"









KUJANG BATU "NAGA PANCA LAKSANA"

kujang ini dibuat dari batu ampar di pelataran peristirahatn mbah soleh (konon mantu dari sunan kalijaga)

gagang kujang dari kayu sono keling 
CERITA nya: kayu yg disimpan selama 60tahun lebih dari seorang KO AKAY.
... kayu ini dulunya roboh menjatuhi kakinya yg sekarang cacat akibat tertimpah pohon tersebut..

pada bagian mata ditanam batu tembus pandang (maaf saya lupa nama batunya hehehe..)
pada tanduk menggunakan kayu kemuning, kayu ini termasuk kayu langka yg tenggelam di air, 
dan pada badan naga berkaki kuda sebagai dudukan kujang menggunakan bonggol kayu jati ,

sepeti biasa pada finising tidak menggunakan cat, warna, melamik atau pernis Namun dengan cara di SANGLING yaitu digosok secara terus menerus sampai memunculkan warna asli kayunya.. Natural.